NewsPOPULARTPT

Buletin Tekstil Edisi 20

BULETIN TEKSTIL.COM/ Jakarta – Halo sahabat Industri.. Kembali buletin tekstil menghadirkan artikel-artikel seputar industri TPT dalam Edisi ke 20.

Dalam kesempatan ini Redaksi Buletin tekstil mengucapkan DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA Ke- 77 Tahun. Semoga perekonomian bangkit sehabis dihajar berbagai permasalahan, begitu juga dunia Industri TPT segera bangkit kembali agar mampu menghadapi tantangan ke depan.

Sebelum ke artikel, kami mengucapkan juga terima kasih kepada pihak-pihak yang telah mendukung dalam pelaksanaan Seminar Pemulihan Industri TPT Pasca Pandemi pada tanggal 20 Agustus 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta.. Ucapan terima kasih kepada :

 

 

Seminar ini merupakan bentuk kepedulian buletin tekstil terhadap industri TPT di Negara kita.

Berikut artikel-artikel yang termuat dalam edisi kali ini. Diantaranya :

1. STTT Gelar The 4th Indonesian Textile Conference

2. Pengurus Ikateks UPN Veteran Cab. Bandung Resmi Dilantik

3. Acara Puncak Perayaan 100th Kebangkitan Tekstil Indonesia

4. Koreksi Terhadap Informasi Sejarah Batik

5. Menekan Jejak Karbon dengan Penggunaan Bahan Baku Lokal

6. Panduan Memilih Kain bagi Desainer Fashion

7. Wamenaker Ajak Pelaku Industri Tekstil Ambil Peran Tingkatkan Kompetensi dan Kualitas SDM

8. Industri Tekstil Bangkit, PT Kewalram Ekspor Produk Tekstil Senilai USD 400.000

9. SaXcell Serat Dari Limbah Kapas (Bagian II)

10. PENGGUNAAN TECHNICAL TEXTILE DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI ( Bagian II )

11. Buletin Tekstil Indotex Gelar Seminar Nasional TPT

12. Warta Dunia edisi 20

13. SEMINAR NASIONAL PEMULIHAN INDUSTRI TPT PASCA PANDEMI

 

Semoga artikel dalam edisi 20 ini dapat memberikan informasi yang berguna bagi pelaku industri TPT.

Terima kasih

Redaksi Bulteks

Views: 83

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *